Ini Dia HP Android Samsung Galaxy Terbaru 2014

Halo pencinta gadget... Inilah info mengenai HP android samsung galaxy 2014. Samsung Galaxy adalah ponsel canggih yang tren saat ini, dengan aneka ragam tipe yang paling banyak. Berbagai pilihan pun begitu banyak ditemukan untuk jenis/tipe galaxy hp samsung, serta mengusung berbagai fitur unggulan.

Semua kecanggihan internet dapat kita rasakan dengan handphone pintar android dengan nyaman. Aplikasinyapun begitu banyak untuk memenuhi serta mempermudah semua kebutuhanmu. Langsung saja, berikut ini ada beberapa samsung galaxy terbaru, antara lain:

1. Samsung Galaxy Ace 3

Sebagai referensi awal dari segi ukuran layar Ace 3 mempunyai ukuran sebesar 480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density) Multitouch juga memori internal yang besar 4 GB, 1 GB RAM. Kamera 5 MP, jenis Versi android v4.2 (Jelly Bean). Untuk harganya belum diketahui.
Android Samsung

2. Samsung Galaxy Core Duos

Info Terbaru HP

hp ini mempunyai ukuran layar 480 x 800 pixels, 4.3 inches (~217 ppi pixel density) Multitouch, memori internal sebesar 8 GB, 1 GB RAM dan eksternal mencapai 32gb. Untuk kameranya 5 MP, 2592x1944 pixels, autofocus, LED flash Geo-tagging, touch focus, face and smile detection dengan OS jelly bean dan mempunyai keunggulan lain bisa memakai dual sim. Harga baru nya Rp2.550.000,00.

3. Samsung Galaxy Mega 6.3 I9200

Terbaru Samsung

Hp ini disertai dengan OS Android Jelly Bean 4.2.2, Ukuran kamera sebesar 8 Megapiksel, memori internal up to 16GB, dan RAM yang besar 1,5Gb. Sedang untuk jenis chipset yang tertanam di dalamnya adalah Qualcomm Snapdragon 400 dan pengolah grafis atau GPU menggunakan model Adreno 305. Hp ini bisa dibawa pulang dengan harga Rp. 5.499.000.

4. Samsung Galaxy Note 3

Galaxy Note 3

OS nya itu v4.3 (Jelly Bean) kamera yang mempunyai keunggulan mantap dengan spek 13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, LED flash Dual Shot, Simultaneous HD video and image recording, geo-tagging, touch focus, face and smile detection, image stabilization, panorama, HDR. Ukuran nya lumayan besar yaitu 5.7 inchi. Harga Baru Rp 8.800.000,00.

5. Samsung Galaxy Round G910S

Samsung

Untuk produk ini belum dijual di negara indonesia, keunggulannya dengan tampilan yang unik yaitu layarnya yang melengkung. Tipe layarnya Super Flexible AMOLED capacitive touchscreen, ukuran layar 1080 x 1920 pixels, 5.7 inches (~386 ppi pixel density) Multitouch, dengan memori internal 32 GB, 3 GB RAM, eksternal up to 64GB, jaringan nya LTE.Kamera primer 13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, LED flash Dual Shot, Simultaneous video and image recording, geo-tagging, touch focus, face and smile detection, image stabilization, panorama, HDR serta kamera depan 2MP. Versi androidnya v4.3 (Jelly Bean). Karena belum di rilis di negara kita jadi harganya belum diketahui pasti.

6. Samsung Galaxy S4 Active

Galaxi Terbaru

Hp ini bisa mempunyai koneksi internet 4G, Keunggulannya yang merupakan samsung android satu-satunya yang anti air pada kedalaman 1 meter selama 30 menit. Perlindungannya yang canggih dengan Corning Gorilla Glass 2, memori internal 16 GB (11.2 GB user available), 2 GB RAM. Kamera 8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash. Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean).

7. Samsung Galaxy S4 Zoom

HP Terbaru

Selain keunggulannya yang menonjolkan dari sisi kameranya yaitu 16 MP, autofocus, Xenon flash, check quality 1/2.33'' sensor size, geo-tagging, touch focus, face and smile detection, 10x optical zoom (24-240mm), optical image stabilization, HDR, panorama, produk yang satu ini juga mempunyai tipe layar Super AMOLED capacitive touchscreen. Untuk OS nya v4.2.2 (Jelly Bean), Harga baru Rp 5.400.000,00.

8. Samsung Galaxy S4 Mini

Samsung Terbaru

Ada yang berbeda dari s4 sejenisnya, yang ini tentu saja lebih mini dari saudaranya dengan layar sebesar 4,3 inchi. keunggulannya dengan Corning Gorilla Glass membuat layarnya menjadi anti gores. Untuk ukuran kamera sebesar 8mp dengan OS jelly Bean. Harga Baru Rp 4.950.000,00

(ref: dadangherdiana.blogspot.com)

Demikian beberapa info tentang hp samsung galaxy terbaru. Gimana sahabat phollos, Anda berminat ingin membelinya?
Ini Dia HP Android Samsung Galaxy Terbaru 2014 | Nyanter | Rate: 5